1. dijawab oleh : xDarkstarHunterx
Jawaban:
Pendahuluan
-Kemerdekaan adalah Hak bagi seluruh bangsa dengan menyatakan merdeka itu berarti negara tersebut dapat mandiri dan bersiap menghadapi cobaan yang akan terjadi.
Jawaban
(1945)
pada 23 Agustus 1945 Inggris bersama sekutu yaitu Belanda mendarat di Sabang. lalu tentara inggris beserta sekutu Tiba di jakarta.
Lalu terjadilah perang:
- Pertempuran Bojong Kokosan, di Bojong Kokosan, Sukabumi pada 9 Desember 1945, dipimpin Letkol (TKR) Eddie Sukardi.
- Pertempuran Lima Hari, di Semarang pada 15–19 Oktober 1945 (melawan Jepang).
- Peristiwa 10 November, di daerah Surabaya pada 10 November 1945, dipimpin Kolonel (TKR) Sungkono.
- Pertempuran Medan Area, di daerah Medan dan sekitarnya pada 10 Desember 1945 hingga 10 Agustus 1946, dipimpin oleh Kolonel (TKR) Achmad Tahir.
- Palagan Ambarawa, di daerah Ambarawa, Semarang pada 12–15 Desember 1945, dipimpin Kolonel (TKR) Sudirman.
- Pertempuran Lengkong, di daerah Lengkong, Serpong pada 25 Januari 1946, dipimpin oleh Mayor (TKR) Daan Mogot.
- Bandung Lautan Api, di daerah Bandung pada 23 Maret 1946, atas perintah Kolonel (TRI) A.H. Nasution.
- Pertempuran Selat Bali, di Selat Bali pada April, dipimpin oleh Kapten Laut (TRI) Markadi.
- Pertempuran Margarana, di Margarana, Tabanan, Bali pada 20 November 1946, dipimpin oleh Letkol (TRI) I Gusti Ngurah Rai.
- Pembantaian Westerling, di Sulawesi Selatan pada 11 Desember 1946 hingga 10 Februari 1947, akibat dari perburuan terhadap Wolter Monginsidi.
- Pertempuran Lima Hari Lima Malam, di Palembang pada 1–5 Januari 1947, dipimpin oleh Kolonel (TRI) Bambang Utojo.
- Pertempuran Laut Cirebon, di Cirebon pada 7 Januari 1947, dipimpin oleh Kapten Laut (TRI) Samadikun.
- Pertempuran Laut Sibolga, di Sibolga pada 12 Mei 1947, dipimpin oleh Letnan II Laut (TRI) Oswald Siahaan.
- Agresi Militer I pada 21 Juli hingga 5 Agustus 1947.
- Pembantaian Rawagede di Rawagede, Karawang pada 9 Desember 1947, akibat dari perburuan terhadap Kapten (TNI) Lukas Kustarjo.
- Agresi Militer II pada 19–20 Desember 1948.
- Serangan Umum 1 Maret 1949, di Yogyakarta pada 1 Maret 1949, dipimpin oleh Letkol (TNI) Suharto.
- Serangan Umum Surakarta, di Surakarta pada 7–10 Agustus 1949, dipimpin oleh Letkol (TNI) Slamet Rijadi.
Pembahasan
Lalu setelah jepang dikalahkan belanda melakukan penjajahan kepada indonesia kembali tetapi rakyat indonesia sudah lelah di jajah oleh belanda dikarenakan mereka sudah merdeka mulailah indonesia berperang melawan belanda.
Lalu pada tanggal 23 Agustus 1949 diadakanlah Konferensi Meja Bundar di Belanda.
ISI dari rapat tersebut menyatakan:
- Kerajaan Belanda menyerahkan kedaulatan atas Indonesia yang sepenuhnya kepada Republik Indonesia Serikat dengan tidak bersyarat lagi dan tidak dapat dicabut, dan karena itu mengakui Republik Indonesia Serikat sebagai Negara yang merdeka dan berdaulat.
- dan Belanda menarik semua Tentaranya.
KESIMPULAN:
Belanda,jepang,dan sekutu mereka telah menjajah negara Indonesia.
___________________
DETAIL JAWABAN
- KELAS: 7
- MAPEL: IPS
- MATERI: PERJUANGAN RANKYAT INDONESIA
- KODE SOAL: 10
- KATA KUNCI: PENJAJAHAN
__________________
#BelajarBersamaBrainly
@XDarkstarHunterX
Pertanyaan Lainnya
Apa manfaat UUD negara Republik Indonesia tahun 1945 bagi warga negara serta bangsa dan negara?
Sebagai hukum yang tertinggi dalam suatu negara ( mengatur jalannya kehidupan bernegara)semoga membantu. jangan lupa pilih jadi solusi terbaik :)
Apa saja hak istimewa presiden
Jawaban: grasi, rehabilitasi, amnesti, abolisiPenjelasan: tapi setau saya presiden memiliki hak istimewa tersendiri Hak Prerogatif yaitu hak mengangkat menteri tanpa campur tangan yang lain
Mohon dijawab Ya Makasih. Yang Nomor 1 itu
Jawaban:pertanyaannya apa? soalnya foto pertanyaannya gak ada:)
Berikan soal tentang menentukan ide pokok dan kalimat utama
Ekosistem ekosistem adalah tempat hidup hewan ma'af kalo salah
Gelombang bunyi merambat di air dengan kecepatan 1. 400 meter per sekon jika panjang gelombang di air 8 meter frekuensi bunyi adalah
Diketahui:cepat rambat gelombang ( ν ) = 1400 m/sPanjang gelombang ( λ ) = 8 meterfrekuensi (f) = ?Jawab:ν = f λ1400 m/s = f ( 8 m)f = f = 175 HzSemoga membantu :)
Diketahui himpunan P={3,4,5,6} dan himpunan Q= {16,25,30,36,49} tentukan himpunan pasangan berurutan yang menyatakan Relasi "akar dari" himpunan P ke himpunan Q.
Jawaban:16+47+35+45=143+143=286
Beberapa pipa ditumpuk dengan susunan sebagai berikut. Secara mendatar , tumpukan paling bawah 45 , tumpukan diatasnya 44 pipa , diatasnya lagi 43 pipa , dan seterusnya. Pipa paling banyak yang dapat disusun pada tumpukan tersebut adalah...
a. 1.530
b. 1.350
c. 1.305
d. 1.035 Jawaban:45+44+43+...+3+2+1=45x46/2=1035
30. tulis nama tarian di bawah ini!
Jawaban:1.tarian jaipong2.tarian piring
Plissssssssss kakkkkkkkk jawabbbbbbbbbbbbb
Jawaban:1) 12 orang2)173cm hanya1 orangsaja3)170cm4)46orang yg diterima 5)10 orang yg tidak diterimaPenjelasan dengan langkah-langkah:maaf banget kalau salah 色摸噶 么么版图
Your performance is .......... i like it.
Amazing, awesome, great